Lion Air Membuka Peluang Sebagai Pramugari Pesawat Minimal Lulusan SMU/SMK/Sederajat


Lion Air 
masfadjar.blogspot.com
sebagai perusahaan penerbangan swasta terbesar di Indonesia membuka kesempatan bagi tenaga muda yang aktif, dinamis, dan energik untuk berkarir sebagai "Flight Attendant (Pramugari)"
Persyaratan:

• Wanita
• Usia min. 18 tahun dan maks. 25 tahun
• Tinggi badan min. 158, berat badan ideal
• Berpenampilan menarik, energik, dan ramah
• Pendidikan minimal SMK/SMU atau sederajat
• Bisa berbahasa Inggris
• Tidak berkaca mata dan buta warna
• Berkelakuan baik
• Tidak memiliki tatto
Dokumen yang dibutuhkan:
• Surat lamaran dan CV
• Pas foto 3x4 dan seluruh badan ukuran post card masing-masing 2 lembar
• Fotokopi KTP diri dan orang tua
• Fotokopi Ijazah terakhir
• Fotokopi Akte Kelahiran
• Fotokopi Kartu Keluarga
• Surat keterangan belum menikah dari RT/RW setempat
• Surat keterangan sehat (asli)
• SKCK (asli)

Lion Group mengadakan Walk in Interview dibeberapa kota besar di Indonesia, berikut jadwalnya:
- Malang, 21 Oktober 2014, di Universitas Merdeka, Malang
- Manado, 4 November 2014
- Semarang, 18 November 2014
- Padang, 2 Desember 2014
- Palembang, 9 Desember 2014
- Lampung, 16 Desember 2014
- Denpasar, 20 Januari 2015
- Medan, 27 Januari 2015
- Pekanbaru, 10 Februari 2015
- Bandung, 24 Februari 2015
- Jogja, 3 Maret 2015
- Surabaya, 17 Maret 2015
- Jakarta, 27, 29 Oktober 2014, 10, 12, 24, 26 November 2014, 8, 10, 22, 29 Desember 2014, di Gedung Lion Simulator, Jl. Trikora Raya No. 1 Halim, Kalimalang, Jakarta Timur.
Silahkan kirimkan Lamaran via email ke recruitment@lionair.co.id atau masukkan ke dropbox kami di Lion Air Tower, Jl. Gajah Mada no. 7 Jakarta Pusat atau di Gedung Lion Simulator, Jl. Trikora Raya No. 1 Halim, Kalimalang, Jakarta Timur.
Informasi lebih lanjut:
• recruitment@lionair.co.id

Baca artikel terkait lainnya....



No comments:

Pesan Anda